Menggunakan Fitur & Fasilitas DNS Zone Editor di c-Panel

Last updated on December 17th, 2015 at 04:15 amDNS zone editor adalah komponen dari internet yang mengubah nama domain-dibaca manusia (misalnya, example.com) menjadi alamat IP dapat dibaca komputer (misalnya, 192.0.32.10). DNS menggunakan file zona yang berada pada server Anda untuk memetakan nama domain ke alamat IP. simple zone editor viewer A Record adalah catatan DNS […]

Menggunakan Fitur & Fasilitas Subdomains di c-Panel

Last updated on December 17th, 2015 at 02:21 amSubdomain adalah subbagian dari situs web Anda yang dapat bertahan sebagai situs web baru tanpa nama domain baru. Gunakan subdomain untuk membuat URL yang mudah diingat untuk area konten yang berbeda di situs Anda. Contohnya Anda dapat membuat subdomain untuk blog yang dapat diakses melalui blog.contoh.com dan […]

Menggunakan Fasilitas Domain Redirects/Mengalihkan di C-Panel

Last updated on December 17th, 2015 at 03:49 amRedirects mengarahkan sebuah halaman tertentu ke halaman lainnya. Misalnya untuk mendapatkan domain URL shortener. (SUMBER) View Redirects di cPanel Dokumen di bawah ini menggambarkan antarmuka x3, tetapi alur kerja sangat mirip di Paper Lantern. Dengan Pengalihan antarmuka memungkinkan Anda untuk mengirim semua pengunjung dari domain atau halaman […]

Menggunakan Fitur & Fasilitas Domain di c-Panel

Last updated on December 17th, 2015 at 03:27 amLook at the picture ! 😀 Berikut adalah tampilan fasilitas domain di cPanel. Apa itu DOMAIN ? 😀 Domain adalah alamat website kita. Domain digunakan untuk mempermudah pengunjung mengingat alamat website. Karena itulah kita perlu memiliki nama domain yang mudah diingat. Domain terdiri dari 2 bagian, yaitu […]

Menggunakan Fitur & Fasilitas Metrics-Bandwidth di cPanel

Last updated on December 18th, 2015 at 02:39 amBandwidth dapat diartikan dengan ukuran dari transfer data yang telah dilakukan oleh website anda. Bandwidth dipengaruhi dan ditentukan oleh jumlah pengunjung, banyaknya halaman yang dikunjungi dan juga besarnya file yang diakses. Semakin sering situs kita diakses maka semakin berkurang bandwidth-nya, dan jika habis maka situs kita akan […]

cPanel Metrics-Awstats

Last updated on December 18th, 2015 at 02:49 amFitur Awstats merupakan sebuah fitur yang menyediakan berbagai macam diagram dan grafik. Dari sini anda bisa melihat statistik pengunjung anda mulai dari siapa saja darima saja pengunjung berasal. Data yang ditampilkan juga cukup lengkap dan detail. Tampilan Konfigurasi Awstats Diatas adalah gambar konfigurasi Awstats. Untuk melihat statistik pengunjung […]

Cara Konfigurasi SpamAssasin di cPanel

Last updated on December 17th, 2015 at 06:32 amFungsi fitur ini yaitu untuk memfilter email spam yang masuk ke mailbox anda. SpamAssasin adalah sebuah mail filter yang mencoba untuk mengidentifikasi spam menggunakan berbagai mekanisme termasuk analisis teks, penyaringan Byesian, DNS blocklists dan kolaborasi penyaringan database. SpamAssasin adalah sebuah proyek dari Apache Software Foundation (asf). SpamAssasin […]

Cara Setup Email Filters di cPanel

Last updated on December 17th, 2015 at 06:54 amEmail filters berfungsi untuk membuat filter akun email dengan filter khusus. Fitur ini berguna untuk melakukan tindakan terhadap suatu email apabila sesuai dengan filter yang digunakan. Sebagai contoh, apabila ada email masuk dari alamat tertentu kita bisa mengaturnya untuk masuk ke folder email tertentu, dan lain-lain. Filter […]

Cara Membuat Mailing List di cPanel

Last updated on December 17th, 2015 at 06:59 amBerikut merupakan konfigurasi dari Mailing list : Mailing list digunakan agar kita hanya menggunakan satu alamat untuk mengirim email ke lebih dari satu alamat email. Bagaimana cara membuat Mailing List ?? Check it out the steps ! 😀 (Sumber <<– Klik here) Tampilan Fasilitas Email Untuk menambahkan […]

Cara Setting Record dengan Entry MX di cPanel

Last updated on December 17th, 2015 at 07:19 amFungsi fitur MX entry yaitu MX untuk merubah arah kemana tujuan email dari domain anda akan dikirim/disimpan. Jadi apabila anda ingin merubah alokasi penyimpanan email anda, gunakanlan fasilitas ini. MX diperlukan apabila anda menggunakan web mail gratis seperti Gawab.com, BigMailBox.com atau OemMail.com Untuk setup dan menambah MX […]

LIVECHAT