Menggunakan Fitur & Fasilitas Domain di c-Panel


Fasilitas dan Fitur DOmain di cPanel

Fasilitas dan Fitur DOmain di cPanel

Look at the picture ! 😀 Berikut adalah tampilan fasilitas domain di cPanel.

Apa itu DOMAIN ? 😀

Domain adalah alamat website kita. Domain digunakan untuk mempermudah pengunjung mengingat alamat website. Karena itulah kita perlu memiliki nama domain yang mudah diingat. Domain terdiri dari 2 bagian, yaitu NAMA DOMAIN dan EXTENSION.

Contohnya : domosquare.com

Keterangan :

DOMOSQUARE adalah nama dari domain. Sedangkan COM adalah extension.

Dalam pembuatan nama domain hanya diizinkan menggunakan karakter huruf, angka dan garis penghubung. Penggunaan huruf kapital dan huruf kecil diabaikan.

Contoh :

DOMOSQUARE.COM atau DOMOsquare.com atau DoMoSquarE.com akan tetap menuju ke satu halaman yang sama yaitu domosquare.com.

Artikel ini membantu Anda?

Leave a Reply

LIVECHAT